Ar-Risalah Jakarta – Sabtu 29 September 2018 Yayasan Ar-Risalah gelar istighosah dan doa bersama dalam rangka tasyakuran harlah ke 14 Tahun Yayasan Ar-Risalah di Masjid Jami’ Nurul Hidayah Komp. Zeni
Alhamdulillah seluruh Jama’ah Haji Reguler dan Jama’ah Haji Plus Ar-Risalah telah tiba di kota Madinah dengan selamat dan sehat wal afiat. Jama’ah haji plus Ar-Risalah tiba di kota Madinah kemarin